Website Resmi Kecamatan Liang Anggang

Camat Liang Anggang Meninjau Kelancaran Percepatan Vaksinasi Covid-19 Yang Diadakan Di Aula Kelurahan Landasan Ulin Utara

Selasa, 19 Oktober 2021 Camat Liang Anggang berkunjung ke Kelurahan Landasan Ulin Utara untuk meninjau kelancaran Giat Percepatan Vaksinasi Covid-19 yang diadakan di Aula Kelurahan Landasan Ulin Utara bekerjasama dengan Puskesmas Landasan Ulin. Vaksinasi dilaksanakan pada pukul 08.30 s/d 12.30 dengan jenis Vaksin Sinovac Jumlah yang disediakan 108 Dosis, targetnya untuk dosis 1 dan 2…
Read more

Forum Grup Diskusi Oleh Disperkim Kota Banjarbaru Di Kecamatan Liang Anggang

Kamis, 14 Oktober 2021 Camat Liang Anggang turut menghadiri dan mengikuti forum Grup Diskusi yang diadakan Oleh Dinas Perumahan Dan Permukiman Kota Banjarbaru tentang Rencana Pembangunan, Pengembangan Perumahan dan Kawasan Permukiman ( RP3KP) Kota Banjarbaru. Acara ini bertempat di ruang rapat Kecamatan Liang Angang dan turut dihadiri oleh Lurah Se-Kecamatan Liang Anggang beserta staff.(***/da).

Pembinaan Dan Review RKA TA 2022 Oleh Tim Inspektorat Kota Banjarbaru Di Kecamatan Liang Anggang

Rabu, 13 Oktober 2021 Camat Liang Anggang bersama Kasubbag Perencanaan Dan Keuangan Kecamatan Liang Anggang beserta Staf Menerima Kedatangan dari Tim Inspektorat Kota Banjarbaru dalam rangka Pembinaan Dan Review RKA TA 2022 di Kecamatan Liang Anggang.(***/da).

Pembinaan Camat Liang Anggang Di Kelurahan Landasan Ulin Utara

Selasa, 12 Oktober 2021 Camat Liang Anggang Didampingi Kasi Tramtib Kecamatan Liang Anggang melakukan Pembinaan Di Kelurahan Landasan Ulin Utara serta menerima kunjungan Fasilitator Kotaku Banjarbaru LKM, Ketua LPM, Ketua Forum RT/RW Landasan Ulin Utara dalam rangka Koordinasi Pembubaran dan sekaligus Penjaringan Pengurus LKM Periode 2021-2024, kemudian dijelaskan dengan Rapat Koordinasi Pegawai Internal Kelurahan Landasan…
Read more

Peninjauan Sidang Tera Alat UPPT Dan Pembagian Masker

            Kasi Tramtib Kecamatan Liang Anggang Bapak Amir Mirza yang juga sebagai Satgas Covid-19 Kecamatan Liang Anggang dalam kegiatan Peninjauan Sidang Tera Alat UPPT, dalam kesempatan ini Kasi Tramtib beserta Staff nya membagikan Masker dan memberikan himbauan Kepada Masyarakat.(***/da).

Peninjauan Dan Pengawasan Sidang Tera Ulang Alat UTTP Dalam Rangka Perlindungan Konsumen di Pasar Liang Anggang

Senin tanggal 11 Oktober 2021 Camat Liang Anggang Memerintahkan Kepada Kasi Tramtib Beserta Staff dan kasi Ekobang Kecamatan Liang Anggang Untuk mewakili melakukan Peninjauan Dan Pengawasan Sidang Tera Ulang Alat UTTP Dalam Rangka Perlindungan Konsumen di Pasar Liang Anggang atau yang sering disebut masyarakat setempat dengan Pasar Pengayuan Kelurahan Landasan Ulin Selatan Kecamatan Liang Anggang.Pasar…
Read more

Peninjauan Dan Pemantauan Pengoperasian Pasar Laura Selama Tiga Hari

Peninjauan Dan Pemantauan Pengoperasian Pasar Laura dari Hari Pertama Senin 4 Oktober 2021 sampai dengan Rabu 6 Oktober 2021 serta pemberitahuan kepada para pedagang agar secepatnya menempati Toko dan Los yang sudah terdaftar di Dinas Perdagangan Kota Banjarbaru(***/da).

Camat Liang Anggang Mengikuti Rapat Koordinasi Bersama Wakil Gubernur Kalimantan Selatan

   Camat Liang Anggang Mengikuti Rapat Koordinasi Bersama Wakil Gubernur Kalimantan Selatan Bapak H. Muhidin , Walikota Banjarbaru Bapak. HM. Aditya Mufti Ariffin, SH. MH, Wakil Walikota Banjarbaru Bapak Wartono. SE, Ketua DPRD Kota Banjarbaru, Camat Se-Kota Banjarbaru, Seluruh Perwakilan Puskesmas, Rumah Sakit Banjarbaru dan Kadinkes Kota Banjarbaru. terkait arahan percepatan Vaksinasi Di Kota Banjarbaru. Bapak…
Read more

Pelayanan Masyarakat Terkait Pemberian Dokumen Keterangan Untuk Kendala Pencairan Program Keluarga Harapan (PKH)

Pelayanan Masyarakat Terkait Pemberian Dokumen Keterangan Untuk Kendala Pencairan Program Keluarga Harapan (PKH) di Wilayah Kecamatan Liang Anggang.(***/da).

Sosialisasi Dalam Rangka Penempatan Pedagang Di Pasar Laura Kelurahan Landasan Ulin Utara

Camat Liang Anggang memberikan arahan dan instruksi kepada Sekcam Liang Anggang, Kasi Tramtib serta Kasi Ekobang Kecamatan Liang Anggang agar menghadiri dan mengikuti Sosialisasi Dalam Rangka Penempatan Pedagang Di Pasar Laura Kelurahan Landasan Ulin Utara bersama para pedagang setempat dan Kepala Dinas Perdagangan Kota Banjarbaru serta Bhabinkamtibmas setempat. Pada Kesempatan ini juga sekalian dilakukan penertiban…
Read more