Pemberian Penghargaan Pegawai Teladan Dan Non Asn Teladan Semester 1

Camat Liang Anggang memberikan penghargaan kepada Pegawai Teladan dan Non ASN Teladan Semester I sebagai bentuk apresiasi atas kinerja, dedikasi, dan tanggung jawab dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.